Selamat kepada Galuh Nadiya Nurfaiza atas Prestasi Akademik di Tingkat Nasional!
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Islam Darul `Ulum Lamongan dengan bangga mengucapkan selamat kepada Galuh Nadiya Nurfaiza atas pencapaiannya dalam Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) 2023 di tingkat nasional. Galuh berhasil meraih prestasi sebagai Penerima Bantuan Pendanaan, sebuah Read more